Sunday, January 29, 2023

Sedang Hamil? Ini Manfaat Minyak Ikan untuk Orang Dewasa di Masa Kehamilan

 


Minyak ikan merupakan suplemen yang dikenal memberikan manfaat untuk menambah nafsu makan anak dan mencerdaskan otak. Bukan hanya anak-anak saja, ada juga banyak manfaat minyak ikan untuk orang dewasa, termasuk ibu hamil. Memenuhi kebutuhan minyak ikan di masa kehamilan menawarkan berbagai manfaat seperti berikut ini:

Mendukung Perkembangan Otak Janin

Minyak ikan memiliki kandungan omega-3 berupa EPA dan DHA. Manfaat EPA yaitu membantu meningkatkan fungsi jantung, zat anti radang, dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Sedangkan DHA berperan mendukung perkembangan otak, mata, serta sistem saraf janin. Itulah sebabnya minyak ikan diyakini dapat meningkatkan perkembangan otak.

Mengurangi Tekanan Darah Tinggi

Wanita hamil bisa mengalami tekanan darah tinggi yang cukup berbahaya. Bahkan tekanan darah tinggi saat kehamilan bisa berakibat pada preeklamsia. Konsumsi minyak ikan saat kehamilan menjadi salah satu cara menurunkan risiko preeklampsia yang berbahaya untuk ibu hamil.

Menyeimbangkan Hormon Saat Hamil

Di masa kehamilan, wanita mengalami banyak perubahan pada tubuhnya. Salah satu perubahan tersebut membuat zat prostaglandin menurun. Sedangkan manfaat zat tersebut yaitu mengatur produksi hormon. Asam lemak omega-3 dalam minyak ikan membantu menjaga keseimbangan zat prostaglandin. Jadi produksi hormon di tubuh selama kehamilan bisa lebih teratur.

Memperbaiki Suasana Hati

Mood swing atau perubahan suasana hati biasa terjadi pada wanita yang sedang hamil. Memang terdengar tidak terlalu berbahaya, namun mood swing bisa berpengaruh pada kesehatannya dan menyebabkan depresi. Minyak ikan bisa membantu memperbaiki suasana hati untuk mencegah terjadinya depresi.

Mencegah Alergi Pada Anak

Manfaat minyak ikan yang dikonsumsi selama kehamilan terakhir adalah bisa mencegah alergi pada anak. Kandungan DHA dalam minyak ikan akan ditransfer ke janin. DHA tersebut menjadi salah satu cara mencegah alergi seperti dermatitis atopik, asma, dan rhinitis alergi.

Cukup banyak pilihan suplemen yang mengandung minyak ikan di pasaran. Jika ingin mendapatkan manfaat minyak ikan untuk orang dewasa di atas, pilih produk Blackmores yaitu Pregnancy & Breast-Feeding Gold. Produk ini aman untuk ibu hamil maupun menyusui. Kandungannya lengkap, bukan hanya minyak ikan tapi juga vitamin dan mineral lain. Dapatkan produknya di toko online kesayangan Anda.

Thursday, January 26, 2023

5 Ide Content Marketing yang Terbukti Ampuh Dalam Meningkatkan Engagement!


Pembuatan konten bagi sebuah bisnis nyatanya sekarang bisa dijadikan amunisi untuk meningkatkan engagement dengan target audience nya. Tidak heran mengapa jika sekarang sudah muncul istilah content marketing sebagai salah satu strategi digital marketing, yang dinilai ampuh untuk diterapkan di era milenial ini. 

Pemasaran konten ini secara sederhananya dapat didefinisikan sebagai pembuatan berbagai konten yang relevan dengan bisnis yang dijalankan, lalu disebarkan ke berbagai platform digital yang dinilai tepat. 

Biasanya platform digital yang dipilih diantaranya adalah berbagai situs media sosial populer seperti Instagram, Youtube, Tiktok dan lain sebagainya. 

Kalaupun Anda berencana untuk membuat content marketing ini, namun tidak tahu harus buat apa, maka berikut setidaknya ada 6 ide pembuatan konten marketing yang bisa dicoba. 

  1. Pembuatan Konten Ucapan Hari Penting

Ide konten pertama yang bisa Anda coba untuk meningkatkan engagement adalah pembuatan konten ucapan di hari-hari penting.

Dan tentunya ada banyak sekali hari-hari penting yang bisa Anda manfaatkan sebagai momentum pembuatan ide konten yang satu ini. Seperti diantaranya hari besar keagamaan, hari nasional, hari internasional, hari ibu dan lain sebagainya. 

Menariknya, ide pembuatan konten yang satu ini tidak terlalu rumit kok! Cukup membuat visualisasi gambar yang relevan dengan hari penting, dengan tambahan sedikit ucapan dan penambahan gambar logo perusahaan. 


  1. Konten Giveaway

Selanjutnya, Ide konten yang wajib Anda coba adalah dengan mengadakan giveaway kepada para target konsumen bisnis. 

Yang mana giveaway ini sendiri merupakan salah satu metode bagi-bagi hadiah, namun diharuskan pesertanya mengikuti persyaratan yang telah ditentukan. 

Biasanya persyaratan yang harus dilakukan oleh peserta giveaway ini seperti melakukan like, comment, share atau sekedar follow berbagai akun sosial media milik perusahaan. 

Anda juga bisa berkolaborasi dengan para influencer ternama untuk mengadakan giveaway ini, agar bisa lebih menarik atensi yang lebih luas lagi. 

  1. Membuat Konten Perbandingan

Salah satu ide konten yang tidak pernah gagal dalam menarik perhatian dari audience adalah pembuatan konten perbandingan. 

Anda bisa membuat konten perbandingan ini dengan menyajikan perbandingan produk Anda dengan produk kompetitor dalam ranah bisnis yang sama.

Hanya saja, untuk melakukan pembuatan konten yang satu ini Anda mesti berhati-hati. Jangan setelah dibuat, produk Anda lebih banyak minusnya dari produk kompetitor. 

  1. Melakukan Share IGTV

Salah satu platform digital yang sering digandrungi oleh para milenial adalah Instagram. Nah, Anda bisa memanfaatkan salah satu fitur yang ada di dalam instagram ini untuk ide pembuatan konten selanjutnya.

Dan fitur yang dimaksud adalah share IGTV, yang dapat memungkinkan Anda bisa mengunggah video berdurasi panjang, yang isinya bisa mengenai informasi mengenai produk Anda, sesi wawancara yang relevan dengan bisnis Anda, dan lain sebagainya. 

  1. Konten Pengajuan Pertanyaan

Terakhir, ada pembuatan konten pengajuan pertanyaan yang bisa Anda buat untuk bisa menarik atensi dari target audience bisnis Anda. 

Selain bisa menarik atensi, sejatinya pembuatan konten yang satu ini juga bisa membuat target audience Anda memiliki bonding yang lebih kuat dengan produk yang Anda tawarkan kepada mereka. 

Itulah gambaran mengenai 5 ide content marketing yang bisa Anda coba terapkan sekarang juga. Kalaupun Anda masih ragu dalam melakukan semua ide marketing tersebut sendirian, maka bisa berkonsultasi dulu atau menggunakan jasa dari digital agency ternama saat ini yaitu Ideoworks.

Dengan berisikan tim yang sudah profesional dan berpengalaman dalam dunia digital marketing, tentu saja akan menghasilkan pembuatan konten marketing yang lebih terkonsep dan juga terarah.

So tunggu apalagi? Hubungi nomor customer service Ideoworksnya sekarang juga ya!

Semoga bermanfaat!

Cara Top Up Emoney Mudah dan Cepat di Bank Sinarmas

 

Emoney menjadi salah satu alat transaksi yang saat ini semakin populer di dunia, khususnya di tanah air. Fungsinya sama seperti uang tunai biasa, hanya saja lebih fleksibel dan juga aman. Di sisi lain, cara top up emoney saat ini sudah semakin mudah sehingga masyarakat menjadi lebih mudah untuk menggunakannya untuk berbagai kebutuhan transaksi.

Nah, di artikel ini kami akan coba menjelaskan kepada Anda terkait bagaimana cara melakukan top up emoney, salah satunya di Bank Sinarmas. Karena bank yang satu ini kini menyediakan layanan top up untuk emoney yang bisa Anda manfaatkan untuk berbagai jenis transaksi.

Kelebihan Menggunakan Emoney

Uang elektronik atau emoney merupakan alat transaksi yang saat ini sedang populer di tanah air. Bahkan sudah digunakan oleh berbagai kalangan masyarakat. Hal ini karena emoney memiliki banyak kelebihan-kelebihan sebagai berikut ini.

1.  Tidak Lagi Memerlukan Uang Cash

Dengan menggunakan emoney Anda tidak perlu lagi membawa uang tunai atau cash. Selain itu juga bisa menjamin keamanan uang elektronik Anda agar tidak hilang. Itulah alasannya kenapa uang elektronik menjadi salah satu alat transaksi yang kini populer.

2.  Bisa Anda Gunakan untuk Berbagai Transaksi

Anda bisa menggunakan emoney  untuk berbagai transaksi pembayaran. Selain digunakan untuk pembayaran belanja online, Anda juga bisa menggunakannya untuk pembayaran secara konvensional.

3.  Proses Top Up Sudah Semakin Mudah

Saat ini tidak sulit untuk melakukan top up uang elektronik. Bahkan saat ini top up sudah tidak hanya bisa dilakukan secara online, juga bisa diproses secara offline. Itulah yang menjadi kelebihan uang elektronik.

4.  Saldo Tidak Terpotong

Pengisian saldo uang elektronik tidak akan terpotong. Contohnya, jika Anda mengisi Rp1.000.000, maka saldo akan terisi penuh sesuai nominal tersebut. Saldo hanya akan terpotong jika Anda menggunakan uang elektronik tersebut.

Keuntungan Top Up Emoney di Bank Sinarmas

Saat ini ada banyak bank yang menyediakan layanan top up uang elektronik.  Salah satu yang saat ini sedang populer yaitu Simas Emoney dari Bank Sinarmas. Sebagai bank terkemuka yang ada di Indonesia dan juga kredibilitas, bank tersebut menyediakan layanan emoney sebagai alat transaksi yang bisa Anda gunakan untuk berbagai kebutuhan transaksi pembayaran.

Bank ini menyediakan layanan emoney yang bisa Anda manfaatkan untuk berbagai transaksi. Anda bisa menggunakannya untuk pembayaran online maupun offline. Bahkan proses top up sudah semakin mudah.

Bagaimana Cara Top Up Simas Emoney?

Cara melakukan top up uang elektronik bank ternama ini tergolong mudah sekali. Ada dua cara yang bisa Anda lakukan, baik itu online maupun offline. Berikut ini kami akan coba menjelaskan kepada Anda bagaimana cara-caranya.

1.  Top Up Uang Elektronik Secara Online

Anda bisa melakukan top up uang elektronik langsung melalui aplikasi m banking SimobiPlus. Silahkan Anda download  terlebih dahulu aplikasinya. Selain itu juga bisa menggunakan Internet Banking maupun ATM.

2.  Top Up Uang Elektronik Secara Offline

Selain metode online saat ini juga tersedia layanan pengisian saldo secara offline. Cara top up offline bisa melalui kantor cabang terdekat. Setelah itu Anda menyetorkan sejumlah uang untuk mengisi saldo.

Cara offline lain yang bisa Anda lakukan yaitu bisa langsung melalui rekening Bank Sinarmas. Bahkan kini juga sudah hadir layanan lain, yaitu proses top up via Alfamart menggunakan metode setor tunai dan transfer dari bank lain.

Demikian penjelasan seputar cara top up emoney mudah dan juga cepat di bank ternama. Bagaimana, mudah bukan? 


Tips Membeli Model Cincin Lamaran Dengan Harga Terjangkau


Ketika akan melangsungkan acara lamaran, Anda tentu memerlukan berbagai persiapan seperti membeli model cincin lamaran atau cincin untuk lamaran. Hal tersebut biasanya karena sebuah prosesi lamaran sangat identik dengan tukar cincin. Namun karena banyaknya persiapan yang harus disiapkan, terkadang banyak dari Anda akan bingung ketika harus memilih cincin.


Karena kebanyakan perhiasan memiliki harga mahal, sehingga membuat banyak orang akan bingung ketika harus membeli cincin lamaran yang diinginkan. Lalu bagaimana cara membeli cincin dengan harga yang terjangkau? Bagi Anda yang ingin mengetahuinya, simak tips berikut ini.


Tentukan Budget Anda


Hal yang pertama kali perlu dilakukan sebelum memilih dan membeli cincin untuk lamaran dengan harga terjangkau yaitu dengan menentukan terlebih dahulu budget yang akan dikeluarkan. Setelah Anda menentukan budget tersebut maka Anda akan lebih mudah menemukan cincin dengan harga yang sudah dipersiapkan dan tidak mengorbankan uang dari keperluan lainnya.


Tidak Harus Emas


Seperti yang Anda ketahui, perhiasan berbahan dasar emas memiliki tingkat kualitas yang tinggi sehingga membuat perhiasan dari bahan emas memiliki harga yang tinggi. Bahkan banyak dari perhiasan berbahan emas memiliki nilai yang fantastik karena model dan kualitasnya yang sangat baik.


Jika Anda ingin membeli cincin untuk lamaran dengan harga terjangkau, Anda tidak harus memilih dan membeli cincin berbahan emas. Anda dapat memilih cincin dengan bahan lain yang lebih terjangkau seperti silver, palladium, maupun titanium.




Pilih Cincin dengan Berat yang Ringan


Biasanya harga cincin khususnya cincin emas ditentukan dengan ukuran berat maupun karat dari cincin tersebut. Semakin banyak ukuran berat cincin dan semakin tinggi pula kadar karat cincin tersebut, maka akan semakin mahal pula harga cincin tersebut.


Ketika Anda ingin membeli cincin namun dengan harga terjangkau, Anda dapat memilih cincin dengan berat yang ringan. Anda tidak perlu khawatir sebab banyak model cincin lamaran yang sangat mewah walaupun dengan berat yang ringan dan kadar karat yang sedikit.


Pilih Cincin Couple


Pada umumnya perhiasan memiliki harga yang berbeda tergantung dari jenis, model, hingga jumlah dari cincin tersebut. Ketika Anda membeli cincin satuan, maka Anda akan mendapatkan harga satuan pula. Namun ketika Anda membeli cincin satu set atau cincin couple, maka Anda akan mendapatkan harga yang lebih terjangkau.


Ketika Anda ingin membeli cincin untuk dikenakan wanita dan pria namun harga terjangkau, Anda dapat memilih cincin couple yang sudah disediakan oleh toko perhiasan yang Anda pilih. Biasanya ketika Anda membeli cincin couple, Anda akan mendapatkan harga yang lebih terjangkau.


Pilih Toko Perhiasan Online


Pada umumnya ketika Anda membeli sebuah barang melalui online, maka Anda akan mendapatkan harga yang cukup terjangkau dibandingkan Anda membeli barang di toko offline. Hal tersebut disebabkan karena pada toko offline, para penjual akan menghitung biaya sewa lahan dan juga listrik.


Jika Anda sedang mencari cincin untuk lamaran dengan harga terjangkau, Anda dapat memilih untuk membelinya di toko perhiasan online. Dengan begitu Anda akan menemukan harga yang lebih terjangkau dibandingkan toko offline. Bahkan jika beruntung Anda akan mendapatkan potongan harga atau diskon dari e-commerce yang Anda pilih tersebut.


Itulah beberapa tips dalam memilih dan membeli model cincin lamaran dengan harga terjangkau. Dengan begitu Anda lebih mudah dalam membeli cincin sesuai dengan budget dan keinginan Anda. Untuk mendapatkan cincin dengan kualitas terbaik dan harga terjangkau, pastikan Anda membelinya di Mondial Jeweler.

Friday, January 13, 2023

Royal Canin : Inilah Beberapa Cara Mengatasi Kucing Tidak Mau Makan



Beberapa kucing pada umumnya memiliki karakter yang lucu dan juga menggemaskan. Kucing yang memiliki berat badan ideal juga selalu menjadi kucing yang banyak disukai, hal ini karena kucing akan terlihat lebih sehat dan juga tumbuh lebih kuat. Namun, terdapat juga beberapa kucing tidak mau makan karena beberapa penyebab. Hal ini tentu harus diperhatikan karena dapat mempengaruhi pertumbuhan nya.

Beberapa penyebab tersebut dapat karena adanya beberapa penyakit yang menjadikan kucing tidak memiliki nafsu untuk makan. Seperti halnya terdapat gangguan pada sistem pencernaan nya atau bahkan hanya karena rasa makanan nya yang tidak sesuai dengan keinginan kucing. Oleh karena itu, memilih makanan juga harus menjadi perhatian yang penting agar kucing tetap mau makan, Anda dapat memilih makanan yang direkomendasikan oleh royal canin sebagai makanan yang terbaik untuk kucing. Selain itu, menjaga kesehatan nya juga harus selalu diperhatikan agar kucing terhindar dari berbagai gangguan penyakit yang dapat mengakibatkan tidak nafsu nya makan.

Namun Anda tidak perlu khawatir, karena terdapat beberapa cara mengatasi kucing yang tidak mau untuk makan dengan berbagai cara yang sederhana dan mudah untuk dilakukan. Berikut adalah beberapa ulasan nya :

Beri Makanan Favoritnya

Jika kucing Anda mengalami tidak nafsu makan, maka Anda dapat memberikan makanan kesukaan nya, yang dapat meningkatkan daya tarik nya untuk makan. Hal ini akan sangat membantu kucing agar tetap mau makan.



Berikan Makanan yang Beraroma Kuat

Makanan yang memiliki aroma yang kuat dapat memicu kucing untuk makan. Hal ini tentu akan membantu kucing untuk kembali memiliki nafsu makan.

Beri Elusan Saat Makan

Memberikan elusan sebagai tanda kasih sayang Anda dapat menjadi salah satu pemicu agar kucing kembali memiliki nafsu makan. Hal ini tentu akan memberikan efek positif bagi kucing.

Beri Perawatan Untuk Kucing yang Sakit

Memberikan perhatian khusus dan perawatan terbaik untuk kucing yang sedang sakit tentu akan membuat kucing merasa disayangi. Anda dapat memberikan jarak makan pada kucing.

Tuesday, January 3, 2023

Berita Harga Gadget 2019 : Rekomendasi Smartphone Di Bawah 3 Jutaan

Mencari smartphone untuk di kisaran harga 3 jutaan, memang bisa dibilang gampang sekali untuk dilakukan. Namun untuk mencari smartphone yang lengkap dan unggul di semua lini, tentunya anda harus bisa memilih dengan sebaik mungkin. Dan bila kamu sedang mencari smartphone untuk games yang paling terbaik diantara yang baik lainnya di tahun ini di range harga gadget 2019 di bawah 3 jutaan, maka kami bisa merekomendasikan untuk memilih smartphone dari brand Xiaomi yaitu Xiaomi Mi A2 yang dibandrol di kisaran harga 2,5 – 2,7 jutaan saja di Indonesia. 

Bagi yang belum tahu, Xiaomi Mi A2 ini adalah merupakan suksesor penerus dari kakanya yakni, Xiaomi Mi A1 yang sukses merebut perhatian para netizen di awal kemunculannya di Indonesia. Nah, tak berbeda jauh dengan kakaknya, Xiaomi Mi A2 ini juga cukup banyak menyita perhatian netizen saat acara launchingnya beberapa saat yang lalu. Dengan berbekal fitur chipset snapdragon 660, smartphone untuk games yang satu ini bisa memainkan game-game yang sedang trend saat ini seperti diantaranya mobile legend dan pubg mobile dalam setttingan high. Skor AnTUTU yang dihasilkannya pun cukup terbilang cukup paling tinggi di range harga 2-3 jutaan, yakni sebesar 125000. 

Dan selain dilengkapi dengan spesifikasi mesin yang gahar, kelebihan lain yang ditawarkan dari produk smartphone yang satu ini adalah terletak dari fitur kameranya. Seperti halnya MI AI, Xiaomi Mi A2 ini juga bisa menghasilkan foto efek bokeh dengan kualitas yang lebih bagus dan rapih dari sang kakak. Hal ini dikarenakan di dalam smartphone MI A2 sudah dilengkapi dengan teknologi kamera terkini. Tak lupa pula, smartphone yang satu ini juga sudah dilengkapi dengan fitur fingerprint dan sudah support fast charging (Quick Charge 3.0). dengan begitu smartphone ini sudah bisa dikatakan kekinian dan juga tidak perlu memakan waktu yang lama saat hendak di charge. 

Nah bagaimana sekarang? Apakah anda sudah tertarik untuk memiliki smartphone MI A2 ini? jika iya, anda masih bisa membeli smartphone yang satu ini di beberapa situs e-commerce besar di Indonesia dengan kisaran harga gadget 2019 nya di bawah 3 jutaan saja.

Harga Gadget 2019 : Smartphone Untuk Games Harga 2 Jutaan

Apabila anda sedang mencari smartphone untuk games di kisaran harga 2 jutaan, maka anda tepat mengunjungi artikel ini. Pasalnya mencari smartphone gaming di kisaran harga gadget 2019 2 jutaan ini, bisa dikatakan harus dilakukan se-selektif mungkin. Hal ini dikarenakan pasar smartphone di range harga 2 jutaan ini, penuh sesak oleh para produsen smartphone ternama, sehingga terkadang bisa membuat para konsumennya bingung mau memilih smartphone yang mana. Namun bila anda fokus untuk membutuhkan spesifikasi untuk gaming yang baik, baterai besar dan kamera bagus, maka anda bisa memilih Xiaomi Redmi Note 5 AI. 

Untuk keperluan gamingnya, kamu sudah tidak usah pertanyakan lagi dari apa yang ditawarkan dari smartphone untuk games yang satu ini. Karena smartphone ini sudah dibekali dengan spesifikasi chipset Snapdragon 636 yang ada didalamnya, yang mana dengan chipset tersebut bisa membuat kamu memainkan game-game yang sedang hype saat ini seperti misalnya mobile legend dan pubg mobile, tanpa merasakan lagging sedikitpun. 

Sementara untuk spesifikasi kameranya sudah dilengkapi dengan teknologi AI (Artificial Intelligence). Yang mana teknologi ini bisa membuat kualitas foto yang diambil dari smartphone ini, bisa menghasilkan foto yang lebih jernih dan lebih bagus dari rata-rata hp 2 jutaan. Dengan begitu, foto yang akan kamu pajang di sosmed menggunakan smartphone ini, tentunya tidak akan malu-maluin karena bisa menyerupai kualitas kamera setara professional dslr, dengan efek bokehnya dan juga fitur night modenya yang cukup baik. 

Adapun fitur dan spesifikasi lengkap yang ditawarkan dari Xiaomi Redmi Note 5 AI dengan harga gadget 2019 2 jutaan ini, adalah sebagai berikut :

  • Layar: IPS LCD 5.99 inches, 1080 x 2160 pixels, 18:9 ratio

  • Chipset: Qualcomm SDM636 Snapdragon 636

  • CPU: Octa-core 1.8 GHz Kryo 260

  • GPU: Adreno 509

  • Memori Internal: 64 GB, 4/6 GB RAM or 32 GB, 3 GB RAM

  • Memori Eksternal: microSD, up to 256 GB

  • Kamera Belakang: 12 MP, f/1.9, 1.4µm, dual pixel PDAF, 5 MP, f/2.0, 1.25µm, depth sensor

  • Kamera Depan: 13 MP, f/2.0, 1.12µm

  • OS & Baterai: Android 8.0 (Oreo), 4000 mAh